Kamis, 12 Oktober 2017

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PT. DIANTAMA PERDANA WISESA


IMPLEMENTASI SIM DI PT. DIANTAMA PERDANA WISESA
Sebelumnya gue mau kasih sedikit info tentang perusahaan tempat gue kerja saat ini, jadi PT. Diantama Perdana Wisesa ini adalah perusahaan yang bergerak di sub bidang ME (Mekanikal Elektrikal). Nah perusahaan gue ini dulu semua berkas/dokumen/file project diarsipkan dalam bentuk hardcopy dan ditaruh dalam satu lemari besar yang gue sebut Brangkas Data. Kalo lagi collage data dari tiga sampai lima tahun kebelakang, pusingnya bukan main.. udah kaya ngacak-ngacak seisi gudang bre, kebayang ngga tuh. 

Nah setelah tahun 2012 kemarin mulai dilakukan penerapan system manajemen data base on server, Alhamdulillah tuh cari-cari arsip project udah ngga terlalu pusing, tinggal masuk ke direktori data dan serch………. data kosong! 😢 ,Hah?. Ternyata gue lupa connect internet 😅 Conect dulu ya, Taraaa.. semua dokumentasi project tersusun rapih (Saatnya saya bilang.. SEMPURNA) 😎





Jadi penerapan SIM (Sistem Informasi Manajemen) esensinya tidak hanya dilakukan oleh suatu perusahaan, namun juga disemua aspek bidang ilmu pengetahuan. Karena system informasi adalah suatu program yang di setting sedemikianrupa sehingga terhubung dengan penyimpanan data yang bermanfaat untuk membantu menyelesaikan pekerjaan, sehingga tercapai efisiensi waktu dan efektifitas dalam bekerja.









PT. DIANTAMA PERDANA WISESA

PROFILE

PT. Diantama Perdana Wisesa, didirikan pada tahun 1999 bergerak menangani proyek-proyek, Pengadaan, Pemasangan, Perawatan serta pengadaan proyek-proyek turn key. Perusahaan kami telah berpengalaman dalam bidang Uninterruptible Power Supply, Precision Air Conditioner, Equipment and Environment Monitoring System (EMS), Computer Support System dan Protection system.

Dengan dukungan penuh dari mitra principal kami EMERSON Network Power (USA), saat ini kami ditunjuk sebagai Partner Solution produk-produk LIEBERT yang telah mempunyai reputasi dunia dengan berbagai produk unggulan yang kualitas dan kehandalannya tidak perlu diragukan lagi. Kepuasan setiap pelanggan kami merupakan hal yang penting dan utama. Untuk itu, teknisi dan engineer kami telah dibekali dengan pendidikan dan training intensif yang spesialisasi dibidang pekerjaan dan juga pelayanannya, serta memiliki pengalaman yang panjang dalam mengatasi masalah-masalah para pelanggan.


PT. Diantama Perdana Wisesa tempat saya bekerja saat ini, sudah menggunakan manajemen system informasi dalam penarapan operasional kinerja perusahaan. Seperti halnya dalam proses penginputan Stock Inventory barang, Penghitungan Kas, Penghitungan Costing Harga penawaran, Margin dan segala aspek koordinasi. Penggunaan Perangkat keras komputer : CPU, storage, perangkat input/output, terminal untuk interaksi, media komunikasi data.

Sumber Daya Sistem Informasi Perusahaan :
1.     Sumber Daya Manusia • Pengguna akhir ( Pengguna atau klien )
2.     Sumber Daya Hardware • Perangkat komputer
3.     Sumber Daya Software
4.     Sumber Daya Data
5.     Sumber Daya Jaringan • Sistem komputer

Dari integrasi penggunaan manajemen informasi perusahaan tersebut, maka dapat mericord efisiensi kinerja perusahaan, mengontrol pola kinerja karyawan dan menghitung rugi - laba perusahaan dengan minimum kesalahan (Human Error). Dengan menggunakan sistem informasi manajemen PT. Diantama Perdana Wisesa juga membuat basis informasi strategis (strategic information base) yang dapat menyediakan informasi untuk mendukung strategi bersaing perusahaan dengan kompetitor. Informasi ini merupakan aset yang sangat berharga dalam meningkatkan operasi yang efisien dan manajemen yang efektif dari perusahaan. Sebagai contoh, berikut saya jelaskan macam-macam sumber daya sisten informasi PT. Diantama Perdana Wisesa secara umum dan kompleks.


PENERAPAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

Sistem informasi Kepegawaian (SIPEG) yang dimiliki PT Diantama Perdana Wisesa sekarang ini merupakan pengembangan dan perbaikan yang telah ada sebelumnya. Pertama kali SIM SDM PT Diantama Perdana Wisesa dibangun pada tahun 2010 belum terpadu dan belum terintegrasi antar unit, sehingga data yang dihasilkan belum sesuai dengan kebutuhan yang diharapkan. Kemudian pada tahun 2012 dikembangkan SIM SDM (HUMANIS – Human Information System) yang lebih terpadu dan terintegrasi bahkan dapat diakses melalui internet. Pada saat ini SIM SDM (HUMANIS  – Human Information System) telah dapat digunakan untuk banyak hal dalam manajemen SDM, yaitu antara lain menghasilkan informasi mengenai kepegawaian dimana setiap data dapat diproses dan dihasilkan dengan cepat serta dapat dijadikan informasi yang akurat, lengkap dan up to date yang dapat digunakan sebagai bahan pengambilan keputusan Pimpinan di PT. Diantama Perdana Wisesa.


PERANGKAT KERJA KARYAWAN

KOMPUTER USER



KOMPUTER SERVER





MANAJEMEN ACCESS USER TO DATA BASE

Selain perangkat hardware PT. Diantama Perdana Wisesa juga mengintegrasikan kegiatan pekerjaan karyawan dengan jaringan database local yang telah terhubung dengan server. Penggunaan system database ini membuat access control dan pengolahan data perusahaan lebih efektif dan efisien. Berikut ini contoh penggunaan system informasi manajemen beasis jaringan data base di PT. Diantama Perdana Wisesa


WEB SERVER ACCESS









PUBLIC HOME GROUP






Pada prakteknya penerapan manajemen sistem informasi di PT Diantama Perdana Wisesa membawa manfaat sebagai penunjang keberhasilan perusahaan dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja perusahaan. System informasi manajemen sangat berguna bagi perusahaan untuk mengatur arah dan alur usaha yang dijalankan. Hal ini sangat efektif dan efisien agar manager dapat mengelola, mengontrol organisasi dan menetapkan tujuan bisnis yang ingin dicapainya. Senua sector harus bekerja sama dan mensupport kegiatan bisnis perusahaan. 

Note :
Untuk materi lengkap (Format PDF) dapat download di link ini :  





DAFTAR PUSTAKA


1 komentar:


  1. Kepada Yth,
    PT. PERUSAHAAN DI TEMPAT
    Up :Pimpinan/Bag, Keuangan
    Hp : 0821-2446-6737
    Perihal : Penawaran Penerbitan Bank Garansi & Asuransi,
    (Tanpa Agunan,Non Collateral)
    Bersama ini Kami ingin memperkenalkan diri, bahwa
    PT.MITRA KAUR PERMAI ,
    adalah Perusahaan yang bergerak dibidang Jasa-
    Penerbitan Jaminan Bank Garansi & Surety Bond Tanpa Agunan atau Non Collateral,
    Proses Cepat,Bisa dicek Keabsahanya dan Polis Di Jamin kami antar.


    Jenis jaminan yang kami terbitkan yaitu sbb:
    1.Jaminan Penawaran ( Bid Bond )
    2.Jaminan Pelaksanaan ( Peformance Bond )
    3.Jaminan Uang Muka ( Advance Payment Bond )
    4.Jaminan Pemeliharaan ( Maintenance Bond )
    5.Jaminan pembayaran
    6.Penerbitan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D)
    7.Jaminan Dll,

    Jenis jaminan Asuransi kami terbitkan antaranya Sbb:
    • PT. Asuransi ASKRINDO
    • PT.Asuransi JASINDO
    • PT.Asuransi ASEI
    • PT.Asuransi SINARMAS
    • PT.Asuransi JAMKRINDO
    • PT.Asuransi ASKRIDA
    • PT.Asuransi BUMIDA
    • PT.Asuransi ACA
    • PT.Asuransi MEGA PRATAMA
    • PT.Asuransi BOSOWA ASURANSI
    • PT.Asuransi BERDIKARI
    • PT.Asuransi RAMAYANA
    * PT.Asuransi REKAPITAL
    * PT.Asuransi ASPAN
    * PT.Asuransi RAMA SATRIA WIBAWA
    * Asuransi DLL

    Jenis Bank Garansi Kami terbitkan Diantaranya sbb:
    * Bank MANDIRI
    * Bank BRI
    * Bank BNI
    * Bank BTN
    * Bank BCA
    * Bank MAYBANK/ BII
    * Bank BUKOPIN
    * Bank EXIM
    * Bank BPD DKI
    * Bank BPD JATIM
    * Bank BPD SUMSEL
    * Bank BPD JABAR
    * Bank J-TRUST
    * Bank SEMINAR

    Jasa Asuransi Yang Kami Tawarkan Diantaranya
    * Contracto's All Risk (CAR)
    * Conprenshive General Liability (CGL)
    * Workman Compesation Liability (WCL)
    * Property All Risk (PAR)
    * Automobile Liability (AL)
    * Marine Hull (MH)
    * Erection All Risk (EAR)

    Demikianlah penawaran ini kami sampaikan, semoga ini merupakan awal kerjasama yang baik dan-
    berkesinambungan dimasa yang akan saya ucapkan terimakasih...



    From :
    From : MELYAN.S
    Contac : 0821-2446-6737
    E-Mail : pt.mjs99@gmail.com

    PT.MITRA KAUR PERMAI
    0ffice:Jl.cipinang baru bunder 4 jakarta timur
    Tlp: 021-4754596,( Hunting ) Fax : 021-4754327

    BalasHapus

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PT. DIANTAMA PERDANA WISESA

IMPLEMENTASI SIM DI PT. DIANTAMA PERDANA WISESA Sebelumnya gue mau kasih sedikit info tentang perusahaan tempat gue kerja saat...